Perlindungan menyeluruh untuk segala aktivitas perusahaan jasa pengangkutan barang, termasuk risiko kerugian, kerusakan kargo, consequential loss, misdelivery, delay, fines & duties, serta tanggung jawab hukum pihak ketiga, sebagaimana diuraikan dalam Risiko yang Dijamin dalam FFL.